Patroli Sinergitas Bhabinkamtibmas Polsek Lemah Abang Polresta Cirebon Berikan Pesan Kamtibmas

    Patroli Sinergitas Bhabinkamtibmas Polsek Lemah Abang Polresta Cirebon Berikan Pesan Kamtibmas

    KAB. CIREBON - Patroli Sinergitas TNi Polri antara Bhabinkamtibmas dan Babinsa Desa Sindanglaut Brigadir RF Inda dan Kopda Rudi pada hari Rabu tanggal 03 Mei 2023 melaksanakan patroli bersama menyambangi para warga di Desa Sindanglaut Kecamatan Lemahabang Kabupaten Cirebon.

    Dalam kegiatan tersebut kedua aparatur negara yaitu bhabinkamtibmas dan babinsa mendatang warga melalui door to door dan kemudian memberikan pesan pesan kamtibmas kepada warga agar waspada di musim hujan ini dan tetap menjaga kesehatan lingkungan karena dengan datangnya musim hujan akan berpotensi menimbulkan bibit penyakit apabila lingkungan tidak dijaga kebersihan terutama dengan jentik nyamuk agar masyarakat rajin membersihkan kamar mandi dan meniadakan air yang tergenang karena akan jadi bibit penyakit nyamuk.

    Selain itu bhabinkamtibmas dan babinsa juga menyampaikan pesan kamtibmas yaotu agar masyarakat tetap menjaga kamtibmas di wilayah masing-masing dan melaporkan apabila ada peristiwa yang membutuhkan kehadiran bhabinkamtibmas dan babinsa.

    Kapolresta Cirebon Kombes pol Arif Budiman SIK MH melalui Kapolsek Lemahabang Akp Asep Ashari SH menjelaskan bahwa patroli sinergitas bhabinkamtibmas dan babinsa di desa binaan masing-masing harus tetap terjaga karena dengan sinergitas TNI dan Polri bisa menjaga kamtibmas sehingga tercipta kondisi keamanan yang kondusif.

    Agus

    kabupaten cirebon jawa barat jabar polresta polda polri
    Agus Subekti

    Agus Subekti

    Artikel Sebelumnya

    Antisipasi C3 dan Tawuran Polsek Sedong...

    Artikel Berikutnya

    Keakraban Antara Bhabinkamtibmas Polsek...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Ketua Umum Bhayangkari Kunjungi Aiptu Heri dan Anaknya yang Terbaring Sakit
    Jaga Kondusifitas Pada Siang Hari, Polsek Sumber Sambangi Warga
    Anggota Polsek Sumber Polresta Cirebon kontrol Poskamling di Binaan.
    Tampung Apsirasi Umat Kristiani, Polsek Arjawianngun Gelar Minggu Kasih
    Anggota Polsek Sumber Polresta Cirebon kontrol Poskamling di Binaan.
    Sambangi warga desa binaannya, Bhabinkamtibmas sampaikan himbauan kamtibmas.
    Dalam rangka meningkatkan ketertiban dan kelancaran lalu lintas pada jam-jam sibuk /masuk anak sekolah pagi hari, Polsek Ciwaringin Polresta Cirebon menggelar kegiatan pengaturan (gatur) jalan. Kegiatan ini bertujuan untuk membantu para pengendara, baik pekerja yang berangkat ke kantor maupun siswa yang menuju sekolah, 
    Kehadiran Anggota Polsek Panguragan Ciptakan Rasa Aman di Pagi Hari
    Jaga Kondusifitas, Kapolsek Gebang Polresta Cirebon Laksanakan Patroli Dialogis
    Polsek Sumber Lakukan Pengaturan Lalu Lintas untuk Mengurangi Kemacetan di Pertigaan Jl. Ki Bagus Rangin
    Jaga Kondusifitas Jelang Pilkada Serentak 2024, Polsek Gebang Laksanakan Patroli Malam Hari
    Eratkan hubungan dengan insan pendidikan, Kapolsek Lemahabang Kompol Sutarja, SH., MH. perintahkan anggotanya untuk POLICE GOES TO SCHOOL di sekolah-sekolah.
    Operasi Warung Penjual Miras Untuk Ciptakan Kondisi Yang Kondusif.
    Petugas Patroli Polsek Klangenan Polresta Cirebon Sambangi Desa Kreyo Malam Hari
    Kapolsek Ciwaringin Bersama Forkopimcam Lakukan Pembongkaran Terhadap Rumah Yang Mendapat Rutilahu,
    Pelayanan masyarakat Polsek Sedong Polresta Cirebon Melaksanakan Pengaturan Lalulintas dan PH di Pertigaan Pasar Sedong.

    Ikuti Kami