Inovasi Penghemat BBM (AMR) Kodim 0617/Majalengka, Dicek Langsung KSAD

    Inovasi Penghemat BBM (AMR) Kodim 0617/Majalengka, Dicek Langsung KSAD

    KAB. MAJALENGKA - Kepala Staf Angkatan Darat (KSAD) Jenderal TNI Dudung Abdurachman melaksanakan kunjungan kerja di Kodam III/Siliwangi, disambut dan sekaligus didampingi Pangdam III/Siliwangi Mayjen TNI Kunto Arief Wibowo beserta jajarannya, jumat (25/02/2022)

    Kunjungan KSAD ke Kodam III/Siliwangi selain untuk  memberikan arahan khusus kepada semua jajaram Kodam III/Siliwangi. Juga melihat secara langsung melihat beberapa kegiatan dan pameran peralatan Inovasi yang ditemukan oleh Pangdam III/Siliwangi Mayjen TNI Kunto Arief Wibowo.

    Inovasi yang ditemukan dan dipamerkan diantaranya Penghemat BBM (AMR), Bios 44, Mesin Penjernih Air dan Kendaraan Administrasi Operasional Parjurit.

    Terlihat KSAD Jenderal TNI Dudung Abdurachman yang didampingi langsung oleh Pangdam III/Siliwangi Mayjen TNI Kunto Arief Wibowo secara satu persatu mengecek dan mendengarkan keterangan dari para anggota terkait Inovasi temuan yang ditemukan tersebut.

    Dandim 0617/Majalengka Letkol Inf Andik Siswanto dalam kesempatan tersebut menjelaskan penghemat BBM (AMR) merupakan Inovasi Kodim 0617/Majalengka, dengan penggunaan penghemat BBM yang diperoleh bisa mencapai penghematan sekitar 40-50 persen.

    "Penghemat BBM AMR ini, tidak hanya digunakan untuk kendaraan roda dua maupun roda empat saja, melainkan juga bisa digunakan oleh mesin motor lainya, " katanya.

    Dijelaskan Letkol Inf Andik, bahwa penghemat BBM AMR sendiri salah satu bahan bakunya dari minyak sereh wangi yang berhasil diciptakan oleh Kodim 0617/Majalengka.

    "Untuk penggunaannya, dua tetes cairan AMR harus dicampurkan dengan satu liter BBM. Selain menghemat BBM, cairan AMR itu juga dapat membuat mesin kendaraan menjadi halus dan menambah akselerasi, " jelasnya.

    Pangdam III/Siliwangi Mayjen TNI Kunto Arief Wibowo menyampaikan, beberapa inovasi yang besentuhan langsung, baik untuk kebutuhan prajurit maupun untuk masyarakat, kita perkenalkan ke Bapak KSAD.

    "Dengan adanya inovasi ini, dapat dimanfaatkan untuk membantu operasional TNI, serta sebagai sarana juga untuk untuk membantu masyarakat" harap Pangdam III/Siliwangi 

    Sementara itu, dalam acara yang sama, KSAD didampingi oleh Pangdam juga berkenan melihat secara langsung kegiatan Baksos, seperti Sunatan Massal, dan penyelenggaraan Vaksin yang dilaksanakan oleh Jajaran Kodam III/Siliwangi. (**)

    Kabupaten Majalengka Jabar
    Agus Subekti

    Agus Subekti

    Artikel Sebelumnya

    Kapolresta Cirebon Monitoring Vaksinasi...

    Artikel Berikutnya

    Menggunakan Sepeda, Bupati Cirebon Keliling...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Irjen TNI Buka Perlombaan Cyber Strike dan Cyber Awareness Forum
    Jaga Kondusifitas Pada Siang Hari, Polsek Sumber Sambangi Warga
    Jaga Kondusifitas Jelang Pilkada Serentak 2024, Polsek Beber Laksanakan Patroli Malam Rutin
    Sambangi Poskamling, Kanit Binmas Berikan Himbauan Kamtibmas
    Peduli kepada sesama Kapolsek Susukan Berikan Sembako Kepada Anak Asuh Stunting serta para jompo di Desa Jatianom.
    Ciptakan Kamtibmas Yang Kondusif Jelang Pilkada Serentak Ta. 2024, Polsek Dukupuntang Lakukan Razia Minuman Keras
    Dalam rangka meningkatkan ketertiban dan kelancaran lalu lintas pada jam-jam sibuk /masuk anak sekolah pagi hari, Polsek Ciwaringin Polresta Cirebon menggelar kegiatan pengaturan (gatur) jalan. Kegiatan ini bertujuan untuk membantu para pengendara, baik pekerja yang berangkat ke kantor maupun siswa yang menuju sekolah, 
    Polsek Sumber Lakukan Pengaturan Lalu Lintas untuk Mengurangi Kemacetan di Pertigaan Jl. Ki Bagus Rangin
    Jaga Kondusifitas, Kapolsek Gebang Polresta Cirebon Laksanakan Patroli Dialogis
    Jaga Kondusifitas Jelang Pilkada Serentak 2024, Polsek Gebang Laksanakan Patroli Malam Hari
    Patroli Polsek Sumber Sambangi Warga dan Ajak Jaga Kamtibmas yang Kondusif
    Eratkan hubungan dengan insan pendidikan, Kapolsek Lemahabang Kompol Sutarja, SH., MH. perintahkan anggotanya untuk POLICE GOES TO SCHOOL di sekolah-sekolah.
    Operasi Warung Penjual Miras Untuk Ciptakan Kondisi Yang Kondusif.
    Petugas Patroli Polsek Klangenan Polresta Cirebon Sambangi Desa Kreyo Malam Hari
    Kapolsek Ciwaringin Bersama Forkopimcam Lakukan Pembongkaran Terhadap Rumah Yang Mendapat Rutilahu,
    Pelayanan masyarakat Polsek Sedong Polresta Cirebon Melaksanakan Pengaturan Lalulintas dan PH di Pertigaan Pasar Sedong.

    Ikuti Kami