Dalam rangka mencegah kejahatan dan gangguan kamtibmas, Polsek Lemahabang laksanakan Patroli Perbankan.

    Dalam rangka mencegah kejahatan dan gangguan kamtibmas, Polsek Lemahabang laksanakan Patroli Perbankan.
    KAB. CIREBON -  Dalam rangka mencegah tindak pidana dan gangguan kamtibmas serta guna ciptakan kondusifitas wilayahnya unit Patroli Polsek Lemahabang rutin laksanakan Patroli ke objek vital dan jalan sepi di malam hari yang berada di wilayah hukumnya. Senin malam (23/12/2024) Dalam giat patroli tersebut patroli Polsek Lemahabang sambangi perkantoran Bank, seperti Bank BJB, BCA, BRI, Pegadaian, serta perkantoran yang berada di wilayah hukum Polsek Lemahabang guna mencegah tindak pidana malam hari dan gangguan kamtibmas lainnya. Giat Kepolisian ini dlm rangka cegah gangguan Kamtibmas, antisipasi gangguan kamtibmas seperti perampokan, pencurian, juga mencegah aksi genk motor dan tawuran serta potensi gangguan kamtibams lainnya yang lebih berpotensi terjadi di malam hari.  Kapolresta Cirebon Kombes Pol. Sumarni, S.I.K, S.H., M.H. melalui Kapolsek Lemahabang AKP H. Suhada, SH., MH. mengatakan dengan kegiatan Kepolisian patroli objek vital dan perkantoran di malam hari tersebut polri berupaya mencegah gangguan kamtibmas yang rawan terjadi semisal curat, curas, curanmor, tawuran dan genk motor dan aksi kejahatan lainnya terutama yang berpotensi terjadi di malam hari, Polri sebagai pengemban tugas untuk melindungi, mengayomi dan melayani masyarakat berupaya untuk menciptakan  situasi yang aman dan  kondusif, pungkasnya. 

    polresta cirebon
    Panji Rahitno

    Panji Rahitno

    Artikel Sebelumnya

    Sambangi warga Yang Sedang Kumpul/Nongkrong,...

    Artikel Berikutnya

    Mengurangi Kemacetan Polsek Sumber lakukan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Pendeta Hingga Jemaat Gereja Apresiasi Pengamanan Natal Oleh Polri
    Sinergitas Polri dan TNI Personel Pos Pam Jungjang Polresta Cirebon Amankan Kebaktian di Gereja Bethel Indonesia (GBI) Arjawinangun
    Kapolresta Cirebon Menjenguk dan Berikan Bantuan kepada Anak Asuh Stunting
    Kapolsek Lemahabang pimpin Apel Kesiapan Pengamanan Menjelang Perayaan Natal 2024 di Pos Pam Siaga Lemahabang dalam rangka Ops Lilin  Lodaya 2024.
    Patroli Malam Polsek Kaliwedi Jaga Kamtibmas Aman dan Kondusif
    Colling System Pasca Pilkada, Anggota Patroli Polsek Kaliedi Sambangi Pemdes Desa Kalideres 
    Polsek Beber Melalui Pengaturan Lalu Lintas Pagi Berikan Pelayanan Prima Bagi Masyarakat
    Patroli Siang dan Sambang ke Objek Vital, Polsek Panguragan Polresta Cirebon Sampaikan Himbauan Kamtibmas
    Polsek Beber Melalui Kegiatan Binrohtal Tingkatkan Keimanan dan Ketakwaan
    Polsek Lemahabang Polresta Cirebon laksanakan Minggu Kasih di GPDI dan GKI Sindanglaut.
    Polresta Cirebon Laksanakan Apel Pagi, Wakapolresta Berikan Arahan Terkait Kesiapsiagaan dan Tugas Kepolisian
    Eratkan hubungan dengan insan pendidikan, Kapolsek Lemahabang Kompol Sutarja, SH., MH. perintahkan anggotanya untuk POLICE GOES TO SCHOOL di sekolah-sekolah.
    Operasi Warung Penjual Miras Untuk Ciptakan Kondisi Yang Kondusif.
    Petugas Patroli Polsek Klangenan Polresta Cirebon Sambangi Desa Kreyo Malam Hari
    Kapolsek Ciwaringin Bersama Forkopimcam Lakukan Pembongkaran Terhadap Rumah Yang Mendapat Rutilahu,
    Pelayanan masyarakat Polsek Sedong Polresta Cirebon Melaksanakan Pengaturan Lalulintas dan PH di Pertigaan Pasar Sedong.

    Ikuti Kami